Welcome in My Blog and Have Fun ┐('⌣'┐) (┌'⌣')┌ Thanks for your visiting

Sabtu, 14 Oktober 2017

Eksistensi SBY di sosial media mengkritik pemerintahan

BAB I

PENDAHULUAN


A.      Latar Belakang

Pesatnya perkembangan media sosial dikarenakan kemudahan dalam mengaksesnya, semua pengguna media sosial bisa mengakses dengan jaringan internet yang lambat sekalipun, tanpa biaya yang besar, dan hanya bisa dikontrol oleh pemilik akun itu sendiri. Maka sosial media semakin digandrungi oleh masyarakat sehingga berkembang dengan luas dan cepat, salah satunya media sosial twitter. 
          Twitter  merupakan layanan jejaring sosial yang memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan berbasis teks hingga 140 karakter, yang dikenal dengan sebutan kicauan (tweet). Twitter yang didirikan pada 2006 oleh Jack Dorsey ini menjadi salah satu dari 10 situs yang paling sering dikunjungi di Internet. Twitter  mengalami pertumbuhan pesat dengan cepat. Bahkan hingga 2013 sudah terdapat lebih dari 500 juta pengguna terdaftar di Twitter, 300 juta diantaranya adalah pengguna aktif. Dan mencapai 340 juta kicauan (tweet) per hari.
Tingginya popularitas twitter meyebabkan layanan ini sering dimanfaatkan untuk berbagai keperluan dalam berbagai aspek, seperti sarana kritik dan protes, kampanye politik, sarana pembelajaran dan sebagainya. Selain itu, twitter juga dihadapkan pada berbagai masalah yang menjadi kontroversi seperti masalah keamanan dan privasi penggunanya, gugatan hukum, dan hate speech.
            Sistem sosial di Twitter adalah dengan menjadi pengikut akun pengguna lainnya, atau dengan memiliki pengikut di Twitter. Dengan demikian komunikasi antara sesama pengguna Twitter dapat terjalin dengan memberikan tanda suka dan juga mengomentari foto – foto atau tweet yang telah diunggah oleh pengguna lainnya. Pengikut juga menjadi salah satu unsur yang penting, dimana jumlah pengikut (followers) di Twitter menjadi hal yang menentukan apakah pengguna tersebut populer atau tidak. Semakin banyak followers maka akun tersebut semakin terkenal dan banyak yang suka. Sama halnya dengan tanda suka (like) dan komentar dari para pengikut sangat mempengaruhi apakah tweet tersebut berpengaruh atau tidak.
            Berdasarkan fungsinya, semakin banyak para politisi yang mulai tertarik untuk menggunakan sosial media. Selain sebagai wadah untuk menunjukan kepopuleran mereka, tapi juga untuk kampanye bagi para politisi yang ingin mencalonkan dirinya sebagai wakil rakyat untuk mencari suara atau mereka yang sudah terpilih dan menunjukan eksistensi mereka dalam setiap program kerja yang sudah dibuat. Seperti .......

Presiden RI ke 6, Susilo Bambang Yudhoyono, yang sangat aktif dalam akun sosial media twitter miliknya @SBYudhoyono. Dengan akun twitter yang dimiliki oleh para politisi ini, pemilik – pemilik akun dapat bertukar pikiran atau menginformasikan kepada seluruh pengikut twitter di akun masing – masing.
            Dalam hal ini, media sosial seperti twitter memiliki peran penting dalam menjaga citra (image) para politisi serta mengarahkan opini publik yang berkembang terhadap pemberitaan di media. Ketertarikan masyarakat terhadap dunia politik yang sedang menjadi bahan perbincangan di negara ini, membuat masyarakat selalu ingin tahu perkembangannya dan latar belakang dari masing – masing politisi, terutama yang akan mencalonkan diri sebagai wakil rakyat. Agar masyarakat tidak tertipu dengan citra positif tentang mereka, baik itu yang akan memimpin suatu daerah atau bahkan Republik Indonesia.


Akun Twitter milik Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)

Seiring dengan perkembangan teknologi yang mengarah ke era digital, semakin banyak cara untuk berkampanye dan memikat perhatian masyarakat. Salah satunya adalah yang dilakukan oleh Susilo Bambang Yudhoyono yang mulai aktif di twitter pada 13 April 2013. Bertepatan dengan diluncurkannya buku yang berjudul "Twitter SBY, Catatan Seorang Pemimpin di Media Sosial". Buku ini berisi cuitan – cuitan SBY sejak secara resmi meluncurkan akun twitter @SBYudhoyono.
            Pada akun sosial media twitter, @SBYudhoyono memiliki 9,81 juta pengikut (followers) per Oktober 2017 yang terdaftar sebagai pengguna twitter dan terdiri dari para politisi, mahasiswa, anggota Partai Politik Demokrat, dan masih banyak kalangan masyarakat lainnya yang menjadi pengikut di akun twitter SBY. Dengan memanfaatkan fasilitas yang dimiliki twitter, masyarakat umum dapat secara tidak langsung dekat dengan SBY dan mengetahui apa yang dilakukan baik saat SBY menjadi Presiden RI ke 6 maupun usai dirinya tidak lagi menjabat sebagai Presiden.
            Hadirnya media sosial twitter dan maraknya akun – akun sosial media para politisi salah satunya adalah Mantan Presiden RI ke 6 dengan akun @SBYudhoyono yang menjadikan media sosial twitter  sebagai wadah interaksi dengan rakyatnya di dunia maya, membuat penulis merasa tertarik untuk membuat penelitian dengan judul “Eksistensi SBY di sosial media twitter dalam mengkritik pemerintahan”.


BAB II

PEMBAHASAN

A. Alasan SBY memilih eksis di sosial media twitter sejak menjabat sebagai Presiden RI hingga sekarang

    Yang menjadi salah satu alasan SBY masuk ke dalam dunia maya atau biasa disebut media sosial adalah bahwa SBY ingin dapat berbicara langsung dengan rakyat, agar setiap ucapannya tidak diplintir bahkan dibolak - balik dan tidak dimuat secara utuh oleh media massa atau pihak - pihak yang tidak setuju dengan setiap kebijakannya. Hal ini dapat membuat masyarakat menjadi salah paham dan mensalah-artikan setiap ucapannya.
  
       Oleh karena itu, untuk meminimalisir terjadinya hal - hal tersebut, SBY meluncurkan akun resmi sosial medianya di twitter. Walaupun tidak sedikit pihak yang tidak senang akan keaktifan SBY di twitter, SBY tetap memperjuangkan hak politiknya serta hak demokrasi nya sebagai warga negara yang juga memiliki hak untuk menggunakan sosial media yang bertujuan untuk memerangi hoax dan fitnah yang bertebaran.

      Setelah jabatannya sebagai Presiden RI usai, SBY tetap eksis di dunia maya untuk mengawasi serta mengkritik setiap keputusan yang diambil pada masa kepemerintahan Jokowi - JK.


B. Membahas isi kicauan (tweet) SBY di Twitter


     SBY selalu aktif berkomentar menanggapi setiap isu yang sedang berkembang melalui akun twitter miliknya. Dibawah ini adalah isi dari beberapa tweet SBY yang saat ini sudah mencapai 4.590 tweet.



     Aksi Damai 212 juga sempat ramai dan menjadi bahan perbincangan hangat pada akhir tahun 2016 hingga awal tahun 2017 serta mendapatkan perhatian khusus dari SBY. Karena waktunya yang berdekatan dengan pencalonan salah satu anak SBY, yaitu Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai calon gubernur DKI Jakarta beserta wakilnya Sylviana Murni yang menjabat sebagai Deputi Gubernur Bidang Pariwisata dan Kebudayaan DKI.

     Dengan kasus penistaan agama yang menimpa calon pasangan petahana nomer 2 yaitu Basuki - Djarot, sempat menimbulkan opini publik bahwa SBY memanfaatkan kasus ini agar anaknya Agus - Sylvi naik. Salah satunya dengan cara, SBY mendukung aksi damai 212



Membahas isi kicauan SBY di twitter





1. Penjelasan mengenai sosial media terutama twitter
2. Alasan SBY memilih eksis di sosial media twitter sejak menjabat sebagai Presiden RI hingga sekarang
3. Membahas isi tautan SBY di twitter
4. Tautan SBY apa saja yang sempat menjadi sorotan publik
5. Pengaruh keaktifan SBY di media sosial twitter dengan kinerjanya, apakah sesuai atau tidak.

3 komentar:

  1. kerangkanya agak kurang relevan sama judulnya

    BalasHapus
  2. Agen Bola Online & Casino Online Terpercaya
    1 USER ID UNTUK SEMUA PERMAINAN !!!
    Casinobet77 Menyediakan Permainan Terbaru & Terbaik
    Livecasino | Bolaonline | Sabungayam | PokerDomino | SpadeGaming | SlotGame | Tangkas | BatuGoncang | Jdb168 SlotGame | NumberGame Lottery
    -----------------------------------------------------------------------
    - Bonus Deposit MEMBER BARU Sportbook 100%
    - Bonus Deposit 30% Khusus Permainan Sportbook
    - Bonus Deposit 10% Setiap Hari Untuk Semua Game
    - Bonus Deposit Setiap hari 5rb - 25rb
    - Bonus Casino Rollingan 0.8% Setiap Hari Senin
    - Bonus Rollingan Poker & domino 0,3%
    - Bonus Cashback Game & Tangkas 5%
    - Bonus Cashback Sportbook 5%
    - Bonus Cashback Sabungayam 5%
    - Bonus Referall 2% Semua Game
    - Bonus Referall 1% dari member Togel
    Contact Us Now :
    Livechat Casinobet77
    whatsapp : +85599495431
    PIN BBM : D6235F1C
    Wechat : casinobet77cs1
    Line : casinobet77
    skype : casinobet77
    Link pendaftaran :lc.chat/now/8523001/

    BalasHapus
  3. Casino Guru, Pragmatic Play, Slingo and More
    Explore a range 광주 출장안마 of casino 경산 출장샵 games 성남 출장샵 and casino games, plus get free spins when you join us! No deposit 김해 출장마사지 needed. Play 충청북도 출장안마 Now.

    BalasHapus

If you want to comment, please use the kind word. Keep your talk. it reflects who you really are